Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2018

Oppo Siapkan Ponsel Selfie Pakai Kamera Belakang

Gambar
Oppo dikabarkan tengah menyiapkan ponsel selfie dengan dua panel layar. Oppo juga telah mengantongi persetujuan desain ponsel dari badan kekayaan intelektual dunia (World Intellectual Property Office/ WIPO). Dari bocoran yang beredar, desain bakal flagship ini agaknya mirip dengan desain ponsel Meizu 7 Pro. Hanya saja, letak layar sentuh kedua di bagian punggung berpindah tempat. Jika Meizu 7 Pro menempatkan layar keduanya di tepi kiri tepat di bawah sensor dual kamera, Oppo menariknya lebih ke atas.  Layar kedua ini menggantikan fungsi selfie pada kamera depan yang dihilangkan. Sehingga nantinya, pengguna bisa melakukan selfie menggunakan kamera belakang yang hasilnya bisa dilihat melalui layar kedua. Bocoran Oppo dengan dua layar (Lets Go Digital via Gizmo China) Ada empat skema yang beredar dengan posisi kamera ganda dan tunggal yang berbeda-beda.   Dirangkum KompasTekno dari Gizmo China, Rabu (25/7/2018), layar tambahan di belakang akan ...

Resmi Masuk Indonesia, Ini Harga Oppo Find X di Indonesia

Gambar
JAKARTA - Pertama kali diperkenalkan di Paris, Perancis, akhir bulan lalu, smartphone flagship terbaru Oppo, Find X resmi hadir di Indonesia lewat acara peluncuran yang digelar di Jakarta hari ini, Rabu (18/7/2018).   Harga Oppo Find X di Indonesia Air dipatok di angka Rp 12.999.000. Banderol tersebut lebih rendah dibandingkan harganya di benua Eropa yang sebesar 999 Euro atau lebih dari Rp 16 juta.   Marketing Director Oppo Indonesia Alinna Wen mengatakan kehadiran Find X merupakan bukti keseriusan Oppo dalam menyasar pasar smartphone kelas atas di Indonesia. “Perangkat flagship ini (Find X) menunjukkan kemampuan kami untuk menghadirkan smartphone yang inovatif, indah, dan cerdas” ujar Alinna.   Find X sendiri menghadirkan inovasi unggulan berupa layar AMOLED selebar 6,42 inci (2.340 x 1.080 pixel, aspect ratio 19:9) yang berbingkai tipis dan tidak memiliki “poni” alias notch di bagian atas. Dengan Layar Find X nya nyaris memenuhi bagian atas po...

Indonesia Belum Siap Mengolah Limbah Baterai Mobil Listrik

Gambar
Jakarta _ Pemerintah tengah menyiapkan peraturan mobil ramah lingkungan diharapkan dengan adanya regulasi tersebut, pasar kendaraan listrik di Indonesia bisa berkembang pesat. Namun muncul masalah yakni mengenai pengolahan limbah baterai yang membayakan bagi lingkungan dan kehidupan masyarakat. Direktur Jenderal Industri Logam, Mesin, Alat Transportasi dan Elektronika (ILMATE) Kementerian Perindustrian Harjanto mengatakan bahwa pemerintah belum menemukan solusi yang tepat untuk masalah ini. Beliau juga mengatakan bahwa beberapa negara seperti China dan Jepang pun belum menemukan solusinya. Satu-satunya Negara yang telah menemukan pengolahan limbah baterai yang baik adalah Belgia. Bahkan, Jepang pun disebut Harjanto, memilih mendaur ulang limbah baterainya di Belgia. "Saya tidak tahu (apakah akan diolah di Belgia atau tidak). Makanya kami akan lihat ini ke depan bagaimana. Waktu itu saya sudah bicara dengan Nissan, Mercedes-Benz tapi mereka belum dapat gambaran untuk ...

10 Ponsel dengan Jumlah Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa

Gambar
Berikut adalah 10 ponsel dengan jumlah penjualan tertinggi sepanjang masa. 1. Nokia 1100 Brand Nokia menjadi ponsel dengan penjualan paling siginifikan sepanjang masa.  Ponsel yang diperkenalkan pada 2003 silam ini merupakan pendahulu dari Nokia 1110. Fiturnya pun serupa yakni layar monchrome tanpa adanya kamera maupun konektivitas lainnya.  Namun ponsel ini juga memiliki bentuk yang ringkas. Selain itu mudahnya mengganti casing dengan pilihan warna yang beragam membuat Nokia 1100 menjadi ponsel terlaris sepanjang masa dengan angka penjualan lebih dari 250 juta unit secara global.  Belum ada brand yang mampu melampaui angka penjualan ponsel ini.  2. Nokia 1110 Dengan bentuknya yang simpel dan ringkas membuat Nokia 1110 menjadi incaran banyak pengguna. Padahal secara spesifikasi, ponsel yang dirilis pada 2005 ini membawa fitur yang cukup lawas yakni layar hitam putih monochrome tanpa ada kamera maupun fitur lainnya. Namun ponsel ini ...

Vivo Mengeluarkan Type Terbaru dengan Kapasitas Penyimpanan 128 GB (Vivo Z1i)

Gambar
Vivo Z1i telah diluncurkan di China, Vivo Z1i sejatinya adalah versi lain dari seri Vivo Z1 yang diluncurkan lebih dulu sebulan lalu.  Tidak seperti Vivo Z1 yang  diluncurkan  sebelumnya, model baru ini memiliki Snapdragon 636 SoC octa-core dan muncul dalam pilihan warna Black, Gold dan Hyun Red. Harga Vivo Z1i Harga Vivo Z1i di China telah ditetapkan pada CNY 1,898 yuan (sekitar Rp 4 jutaan) dan akan mulai dijual di China mulai 7 Juli 2018. Spesifikasi Vivo Z1i Dual-SIM (Nano) Vivo Z1i menjalankan Funtouch OS 4.0 berbasis Android 8.1 Oreo dan olahraga layar IPS full-HD + (1080x2280 piksel) berukuran 6,26 inci dengan aspek rasio 19: 9. Ada Qualcomm Snapdragon 636 SoC octa-core yang clock pada 1.8GHz, dipasangkan dengan Adreno 509 GPU dan 4GB RAM. Smartphone ini memiliki pengaturan kamera belakang ganda yang mencakup sensor utama 13 megapiksel dan sensor sekunder 2 megapiksel, ditambah dengan lampu kilat LED. Di bag...